Latest Games :
Home » , , » cara mengetahui posisi halaman kita di rank google

cara mengetahui posisi halaman kita di rank google

| 4komentar


Mungkin diantara teman-teman ada yang belum tahu tentang cara mengetahui halaman blog yang telah menempati 10 besar google (10 besar hasil penelusuran google). Jika postingan di dalam blog hanya 50 buah mungkin akan mudah dengan membuat simulasi keyword, dan mencari secara manual.Tetapi jika postingan telah banyak sekitar 500 an dan posisi 10 besar akan berubah-ubah seiring waktu bahkan di setiap domain-domain google pasti posisi SERP blog anda akan berbeda. Misalkan untuk google indonesia (www.google.co.id) akan berbeda hasilnya jika menggunakan domain amerika (www.google.com)

Postingan ini sebagai jawaban buat teman yang pernah menyakan tentang bagaimana mengetahui postingan apa saja di blog kita yang masuk /menempati 10 besar google. Mudah-mudahan dengan mengikuti prosedur berikut, anda bisa membantu anda mengetahui halaman blog yang masuk 10 besar google.

1. Login ke google webmaster tools
Jika belum terdaftar bisa lihat panduannya disini daftar google webmaster tools

2. Setelah login ke dashboard google webmaster tools
Pada bagian "your site on the web" -" Top search query"
Anda akan melihat  keyword yang diketikkan pengunjung  "Query", dan posisi blog anda "Position" pada hasil penelusuran google

3. Anda bisa mengganti domain google yang lain (domain ini tersedia jika di doamin tersebut ada url blog anda yang menempati 10 besar google)


4. Misalkan saya melihat di domain google indonesia, atau domain google amerika (usa)
Hasilnya akan tampak seperti di bawah ini:


Selamat mencoba, mudah-mudahan dengan mengetahui keyword blog yang muncul di 10 besar google, bisa membantu anda dalam optimasi seo, karena dengan mengetahui keyword tersebut akan menjadi acuan anda untuk menambah postingan yang berhubungan dengan keyword tersebut agar posisi SERP semakin kuat, bahkan bisa menembus posisi pertama google search. Selamat mencoba dan mengembangkanteknik seo di blog anda. Semoga blog blogspot semakin banyak yang bisa bersaing dengan blog platfom wordpress yang  terkenal dengan cms yang seo friendly dan dilengkapi dengan plugin untuk optimasi seo. Namun secara pribadi jika saat ini blogwordpress seo friendly maka mungkin dimasa mendatang blog blogspot google friendly, seiring dengan terus berkembangnya algoritma yang digunakan oleh google untuk menentukan peringkat sebuah blog.
Share this article :

4 komentar:

komentar tidak boleh berisi konten kotor
komentar tidak boleh spam
kesulitan boleh komentar dengan kata baku bhs indonesia
jangan lupa like and follow

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. FAHMI X-PAZ BLOG - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger